PENDAFTARAN KKN KEBANGSAAN TAHUN 2023
PENDAFTARAN KKN KEBANGSAAN TAHUN 2023
Dibuka pendaftaran Kuliah Kerja Nyata (KKN) Kebangsaan tahun 2023, yang akan dilaksanakan:
Pada : Tgl. 18 Juli 2023 s/d 18 Agustus 2023
Kuota: 5 Mahasiswa (Perwakilan UNIBA)
Lokasi Penempatan: di Kabupaten Singkawang dan Kabupaten Sambas
Provinsi Kalimantan Barat
Pendaftaran dibuka mulai tanggal 01 Mei 2023 s/d 08 Mei 2023, dengan persyaratan sebagai berikut:
1. Telah menempuh studi ââ°Â¥100SKS
2. Mahasiswa terlebih dahulu mendaftarkan KKN UNIBA Gelombang XIV dan Telah DIVERIFIKASI.
3. Melampirkan Surat Keterangan Sehat dari Dokter (Tidak Ada Penyakit Bawaan yang sewaktu-waktu bisa kambuh)
4. Melampirkan Surat izin orang tua/wali mengikuti KKN Kebangsaan
5. Diutamakan memiliki prestasi Akademi dan NonAkademik
6. Diutamakan pernah ikut dalam Keorganisasian kemahasiswaan
Bagi mahasiswa yang lolos seleksi (diterima) KKN Kebangsaan akan diberikan fasilitas:
1. Tiket Pesawat PP (Balikpapan-Pontianak)
2. Biaya Hidup selama di Lokasi (30 Hari)
Silahkan daftar klik PENDAFTARAN KKN KEBANGSAAN 2023
Narahubung dan Seleksi:
1. Juwari, S.E., M.Si.
2. Hj. Nina Indriastuty, S.E., M.M.
3. Nely Tangke Rante, S.E., M.M. (Cand)
Balikpapan, 1 Mei 2023
Ka.LPPM
C. Prihandoyo, S.E., M.M.